Trik Jitu Mempercepat Loading Blog dengan Compres CSS

Trik jitu mempercepat loading blog dengan compres css. Dalam anjangsana beberapa waktu yang lalu, saya terinspirasi oleh blog sobat Er'end yang cepat loadingnya, rahasianya ternyata compres css. Saya coba korek lebih banyak dengan sowan eyang Google. Setelah yakin blog inipun saya kompres, tapi bukan di keningnya he he ...
Mengapa blog perlu dikompres? ya ternyata bukan hanya orang yang perlu dikompres ketika demam. Kompres terhadap blog, tepatnya kompres css blog bertujuan untuk meringankan dan mempercepat loading blog, sehingga ketika ada pengunjung membuka blog tidak perlu menungu terlalu lama. Karena jika terlalu lama belum terbuka biasanya calon pengunjung keburu hengkang. Dengan kompres css, ukuran file css bisa diperkecil 80% dari aslinya tanpa mengurangi kualitas tampilan blog. Contoh pada blog ini sebelum kompres, seluruh css sebesar 17 ribu kb lebih, setelah dikompres tinggal kurang dari 3,5 ribu kb. Kompress css berarti dipadatkan, sehingga berpengaruh ke loading yang lebih ringan dan cepat.
Keungulan lain dari kompress css blog, anda tidak perlu mengurangi gadget yang membuat ramai dan cantik tampilan blog anda.

Cara untuk kompress css blog
1. Login ke blogger
2. Masuklah ke Edit html
3. Backup dulu blog anda dengan klik download template lengkap jika merasa perlu copy dulu css blog anda yang akan dikompres dan pastekan di notepad,untuk berjaga-jaga.
4. Ambil/potong semua kode CSS blog anda, yaitu semua kode yang terdapat antara kode <b:skin><![CDATA[/* sampai pada kode sebelum ]]></b:skin>
5. Buka website comprressor --> http://cssdrive.com/index.php/main/csscompressor 
6. Pastekan kode css blog anda di kotak besar yang tersedia
Anda setting :
Compression mode = pilih 'Super Compact'
Comments handling = pilih 'Strip ALL comments'
7. Klik compress-it
8. Kopi kode css yang sudah dikompress, lalu pastekan di tempat asal anda ambil tadi yaitu antara kode <b:skin><![CDATA[/* sampai pada kode sebelum ]]></b:skin>
9. Klik save atau simpan.
Nah sekarang coba  buka blog Anda, rasakan bedanya... beda  kan rasanya.
 

1 Response to "Trik Jitu Mempercepat Loading Blog dengan Compres CSS"

  1. Assalamu Alaikum wr-wb, perkenalkan nama saya ibu Rosnida zainab asal Kalimantan Timur, saya ingin mempublikasikan KISAH KESUKSESAN saya menjadi seorang PNS. saya ingin berbagi kesuksesan keseluruh pegawai honorer di instansi pemerintahan manapun, saya mengabdikan diri sebagai guru disebuah desa terpencil, dan disini daerah tempat saya mengajar hanya dialiri listrik tenaga surya, saya melakukan ini demi kepentingan anak murid saya yang ingin menggapai cita-cita, Sudah 9 tahun saya jadi tenaga honor belum diangkat jadi PNS Bahkan saya sudah 4 kali mengikuti ujian, dan membayar 70 jt namun hailnya nol uang pun tidak kembali, bahkan saya sempat putus asah, pada suatu hari sekolah tempat saya mengajar mendapat tamu istimewa dari salah seorang pejabat tinggi dari kantor BKN pusat karena saya sendiri mendapat penghargaan pengawai honorer teladan, disinilah awal perkenalan saya dengan beliau, dan secara kebetulan beliau menitipkan nomor hp pribadinya dan 3 bln kemudian saya pun coba menghubungi beliau dan beliau menyuruh saya mengirim berkas saya melalui email, Satu minggu kemudian saya sudah ada panggilan ke jakarta untuk ujian, alhamdulillah berkat bantuan beliau saya pun bisa lulus dan SK saya akhirnya bisa keluar,dan saya sangat berterimah kasih ke pada beliau dan sudah mau membantu saya, itu adalah kisah nyata dari saya, jika anda ingin seperti saya, anda bisa Hubungi Bpk Drs Tauhid SH Msi No Hp 0853-1144-2258. siapa tau beliau masih bisa membantu anda, Wassalamu Alaikum Wr Wr ..

    ReplyDelete